Al-Qur'an dan Terjemahan
Surat Ath Thaariq terdiri atas 17 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyah, diturunkan sesudah surat Al Balad. Dinamai Ath Thaariq (yang datang di malam hari) diambil dari perkataan Ath Thaariq yang terdapat pada ayat 1 surat ini.
Pokok-pokok isinya:
Tiap-tiap jiwa selalu dipelihara dan diawasi Allah; merenungkan asal kejadian diri sendiri yaitu dari air mani akan menghilangkan sifat sombong dan takabur; Allah kuasa menghidupkan manusia kembali pada hari kiamat, pada hari itu tidak ada kekuatan yang dapat menolong selain Allah; Al Quran adalah pemisah antara yang hak dan yang batil.
Related Posts
Surat Ath-Thariq dan Terjemahan
Surat Ath-Thariq dan Terjemahan (Yang Datang Di Malam Hari)Surat ke : 86Jumlah ayat : 17أَعُوْذ[...]
Surah Ath Thariq Translation
Surah Ath Thariq Translation(That Came at Night)Surah Number : 86The Number of Verses : 17Juz : 30أَ[...]
Penutup Surat Ath-Thaariq
Al-Qur'an dan TerjemahanSurat Ath Thaariq menerangkan bahwa tiap-tiap diri tidak luput dari pengawas[...]
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Posting Komentar
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.